Cara Menggunakan Microsoft Excel yang Mudah Dimengerti






Microsoft excel seringkali kita dengar dalam istilah-istilah pengkomputeran.
Microsoft excel merupakan salah satu program yang terdapat pada Microsoft office, sama seperti Microsoft Word, Microsoft Power Point, dll. Microsoft excel ini memiliki banyak sekali manfaat dan kegunaan. Microsorf excel digunakan untuk membuat table perhitungan, yang jika kita menggunakan satu rumus di Microsoft excel  tersebut, kita tidak perlu repot-repot untuk menghitungnya secara manual.  Selain dapat membuat table perhitungan Microsoft excel juga dapat digunakan untuk membuat grafik atau chart. Maka dari itu, penting untuk kita mengetahui cara menggunakan Microsoft excel, Berikut adalah dasar yang perlu diketahui dalam menggunakan Microsoft excel :

Kode
Keterangan
Contoh Penulisan
*
Perkalian
=A1*B1 (Sel A1 dikalikan dengan Sel B1)
/
Pembagian
=A1/B1 (Sel A1 dibagi dengan Sel B1)
+
Penjumlahan
=A1+B1 (Sel A1 dijumlahkan dengan Sel B1)
-
Pengurangan
=A1-B1 (Sel A1 dikurangi dengan Sel B1)

Gambar diatas adalah simbol-simbol yang digunakan dalam Microsoft excel yang sangat penting untuk kita ketahui.
Selain simbol-simbol tersebut diatas, Anda juga harus mengetahui yang mana itu baris dan yang mana kolom. Kolom ialah lajur yang kesamping kanan (kolom A,B,C,D, dst). Sedangkan baris ialah yang berderet kebawah baris ke-1,2,3,4,5, dst. Jika Anda meletakan crusor pada kolom A dan baris pertama maka crusor akan aktif pada bagian tersebut dan Anda bisa mulai mengetiknya.

Didalam Microsoft excel, juga terdapat beberapa rumus penting guna menjalankan Microsoft excel ini. Jika kita menggunakan rumus yang ada ini, kita akan sangat mudah dalam melakukan perhitungan. Seperti yang telah dijabarkan diatas mengenai kegunaan dari Microsoft excel itu sendiri ialah untuk membuat table perhitungan yang bisa dilakukan secara komputerisasi, tidak dengan perhitungan manual lagi. Berikut beberapa rumus dasar yang digunakan dalam Microsoft excel :
Keterangan
Rumus
Total
=SUM(B3:B8)
Nilai Minimal
=MIN(B3:B8)
Nilai Maksimal
=MAX(B3:B8)
Nilai Rata-Rata
=AVERAGE(B3:B8)
Jumlah Siswa
=COUNT(B3:B8)


Beberapa rumus diatas akan membantu kita dalam mengerjakan soal-soal perhitungan dengan table. Kita hanya perlu mengetik setiap angka yang menjadi bahan soal atau data. Kemudian mengetikan rumus dan terakhir ialah tekan tombol enter, dan akan keluar hasil perhitungannya. Selamat mencoba dan selamat belajar.

Cara Menggunakan Microsoft Excel yang Mudah Dimengerti Cara Menggunakan Microsoft Excel yang Mudah Dimengerti Reviewed by Jeng Admin on 3:55 PM Rating: 5

1 comment:

Unknown said...

get Pinjaman modal Dari Bank Lokal, hubungi kami hari ini Label melalui email
rebeccapascalloancompany@gmail.com
Apakah Andari Perlu Pinjaman mendesak UNTUK menyelesaikan Tagihan Andari, ATAU UNTUK menangani
beberapa Tantangan Keuangan? ATAU Andari di-luar sana MENCARI sumur
menawarkan Pinjaman rahasia UNTUK get Pinjaman? Here Andari Tiba di keinginan Andari
Diinginkan Langkah Pintu. Here, di REBECCA PASCA Institute Pinjaman menawarkan Pinjaman UNTUK orangutan dewasa JUGA Berlaku minimal
berusia 18 Tahun differences ke, DENGAN Tingkat bunga serendah minimal 3%,
Tahun SETIAP. UNTUK get Informasi LEBIH rinci, silakan menempatkan Kami hearts Kontak melalui email Alamat di Bawah Suami.
rebeccapascalloancompany@gmail.com
Andari menyarankan UNTUK Mengisi Dan mengembalikan DISETOR di Bawah Suami ..
Nama Anda: ______________________
Alamat Anda: ____________________
Negaramu: ____________________
Pekerjaan Anda: __________________
Jangka Waktu Pinjaman Dibutuhkan: ______________
Durasi Pinjaman: ____________________
Pendapatan Bulanan: __________________
Nomor ponsel: ________________
Apakah Andari mengajukan Pinjaman sebelumnya: ________________?


Bertindak Cepat Dan Keluar Dari Tekanan Keuangan, kekacauan Dan kesulitan Diposkan
menghubungi REBECCA PASCA FINANCE Perusahaan Hari via Email: rebeccapascalloancompany @ gmail.com, Andari Harus diperlakukan DENGAN Yang Terbaik Dari Kami
Sumber Sampai Andari get dana Suami ditransfer KE Rekening Andari, Dan
merespon Cepat Dan Cepat Andari menentukan seberapa Cepat Andari akan MENERIMA
Pinjaman Andari. Tanpa penundaan Terapkan UNTUK Pinjaman Terbaik Dan MUDAH Andari here
Bersama Kami. KE email silahkan Kami di Via
email: rebeccapascalloancompany@gmail.com
Salam Hormat
Dijawab Diposkan rev, REBECCA PASCA diberkati

Powered by Blogger.